![]() |
| Foto: KL Hop-On Hop-Off / Instagram @sungeiwangplaza |
SUPERONELIGA - Cara paling terbaik untuk menjelajahi keindahan serta atraksi Kuala Lumpur ibu kota Malaysia bisa mengunjungi destinasi yang satu ini, KL Hop-On Hop-Off.
KL Hop-On Hop-Off ini merupakan sebuah layanan bus wisata yang bisa memungkinkan para pengunjung untuk dengan mudahnya berkeliling kota serta mengunjungi beragam tempat wisata yang sangat menarik.
Dengan KL Hop-On Hop-Off, pengunjung bisa naik dan juga turun dari bus di berbagai titil lokasi yang strategis di sepanjang rute yang sudah ditentukan.
Ini tentunya memberikan pengunjung atau wisatawan fleksibel untuk mengatur jadwal perjalanannya sendiri dan juga menghabiskan waktu yang wisatawan inginkan di setiap tempat wisata.
Rute KL Hop-On Hop-Off sendiri mencakup beragam atraksi populer yang ada di Kuala Lumpur, seperti Taman Burung Kuala Lumpur, Menara Kembar Petronas, Jalan Alor, Pasar Seni Central Market dan lainnya.
KL Hop-On Hop-Off
- Jam Buka : 09:00-18:00, 20:00-22:00
- Rekomendasi waktu kunjungan : 0.5-1 hari
- Alamat : Sg Wang Plaza, Jln. Bukit Bintang, 55100 Wilayah Persekutuan, Federal Territory of Kuala Lumpur.
Ikuti berita-berita terbaru dan spektakuler hanya disini, berbagai informasi akan kalian dapatkan dengan mudah dan gratis, terima kasih.***
Sumber : id.trip.com
